Tanda-tanda Kebesaran Allah bukan hanya pada kalimah Allah yang terbentuk pada sisik ikan, pada gumpalan awan pada pokok yang ruku' atau batu yang bersujud. Tetapi perhatikanlah kebesaran Allah pada ciptaan-ciptaannya yang mengkagumkan.
Semalam aku sempat snap beberapa gambar bukti kebesaran Allah terdapat dimana-mana,
Gambar-gambar ini bukanlah menakjubkan, pemandangan biasa sahaja, tetapi pada setiap ciptaan Allah itu ada tanda-tanda kebesarannya yang tersendiri.
Sesungguhnya dalam penciptaan langit dan bumi, silih bergantinya malam dan siang, bahtera yang berlayar di laut membawa apa yang berguna bagi manusia, dan apa yang Allah turunkan dari langit berupa air, lalu dengan air itu Dia hidupkan bumi sesudah mati (kering) -nya dan Dia sebarkan di bumi itu segala jenis hewan, dan pengisaran angin dan awan yang dikendalikan antara langit dan bumi; Sungguh (terdapat) tanda-tanda (keesaan dan kebesaran Allah) bagi kaum yang memikirkan. (2:164)
Apa yang penting bukanlah rasa kekaguman atau ketakjuban terhadap sesuatu fenomena, tetapi manifestasi dari kekaguman itu harus membuahkan rasa takut kepada Allah dan siksa hari akhirat.
Sesungguhnya dalam penciptaan langit dan bumi, dan silih bergantinya malam dan siang terdapat tanda-tanda bagi orang-orang yang berakal,(3:190)
(yaitu) orang-orang yang mengingat Allah sambil berdiri atau duduk atau dalam keadaan berbaring dan mereka memikirkan tentang penciptaan langit dan bumi (seraya berkata): "Ya Tuhan kami, tiadalah Engkau menciptakan ini dengan sia-sia. Maha Suci Engkau, maka peliharalah kami dari siksa neraka. (3:191)
Marilah kita menjadi orang berakal yang takut pada Allah, bukan orang berakal yang menderhakai Allah.
No comments:
Post a Comment